Secondary Screening dan University Placement (28 Desember 2018 – 4 Januari 2019)
Pengumuman Secondary Screening
Dari blog blog awardee tahun tahun lalu, saya sudah tahu bahwa penantian ini akan lama, sekitar 3 bulan. But I did not know that it would make me insane a bit hahahah. Seperti yang sudah diketahui, bahwa pengumuman secondary screening tidak ada tanggal pastinya, merujuk pada pengalaman awardee awardee tahun-tahun lalu, ada yang lebih awal di bulan November, ada yang awal/ pertengahan Desember bahkan awal Januari tahun setelahnya. Ketika memasuki bulan Desember minggu pertengahan, sudah mulai rajin buka email dan refresh refresh inbox, hari demi hari ditunggu belum ada juga :”). Untuk mengurangi rasa gugup, saya bergabung dengan beberapa grup pelamar Monbukagakusho dari seluruh dunia dan mencari tahu apakah di negara lain hasil secondary screening sudah dikirim. Sampai akhirnya 28 Desember 2018, sebelum sholat Jumat, ada e-mail dari Embassy masuk!
Alhamdulillah semua kandidat dari Indonesia diterima oleh MEXT! Setelah mengirim e-mail konfirmasi, pihak panitia meminta saya untuk masuk ke sebuah grup Facebook untuk awardee research student guna mempermudah koordinasi. Tak lupa langsung memberi kabar kepada keluarga, sahabat, kolega serta senior dan dosen yang sudah mendukung dan membantu saya selama aplikasi beasiswa ini J . Setelah itu, saya menunggu pengumuman penempatan universitas yang dikabarkan akan diumumkan awal Januari.
University Placement
Masih dalam suasana tahun baru 2019, awal tahun Kedutaan Besar Jepang di Indonesia libur dari tanggal 31 Desember 2018 -3 Januari 2019. Seperti yang kuperkirakan, tanggal 4 akan ada pengumuman penempatan universitas untuk awardee tahun ini. Sore sekitar jam 3, ada PDF di upload di grup facebook MEXT Research Student. Download, scroll dannnn….
Kira kira saya akan habiskan sekian tahun mendatang di Kobe sebagai mahasiswa Kobe University Graduate School of International Cooperation Studies (GSICS). Saya akan berangkat April dan langsung masuk program research, meskipun ditulis tidak perlu ambil preparatory class untuk bahasa, rencananya satu semester pertama sejak April itu akan dipakai untuk intensif belajar bahasa Jepang.
Apa yang dilakukan setelah itu? Langsung menghubungi Admission Office GSICS dan Sensei, mengabarkan bahwa saya sudah diterima MEXT dan ditempatkan di Kobe U. Dari sana langsung dijelaskan langkah langkah selanjutnya oleh Admission Office mengenai pendaftaran Master Course untuk entrance bulan Oktober 2019.
Lalu tanggal 6 Januari, Embassy mengirimkan Letter of Acceptance saya sebagai penerima beasiswa MEXT tahun ini. Kalau sudah sampai tahap ini, bisa bernafas lega sebentarrr sebelum nanti menyiapkan segala hal untuk keberangkatan seperti visa, korespondensi dengan sensei, belajar bahasa Jepang di Indonesia, dan sebagainya. Setelah itu, kita sebaiknya langsung menghubungi Professor dan admission office graduate school yang memberi kita LoA. Karena saya melamar lebih dari satu LoA, maka saya e-mail juga Waseda University dan Ritsumeikan University mengabarkan bahwa saya sudah diterima di Kobe University dan berterimakasih atas bantuannya dalam LoA issuance (meskipun tidak jadi kuliah di kedua universitas tersebut).
Kalau sudah sampai tahap ini, kita harus sering sering cek e-mail dan grup awardee soal instruksi selanjutnya mengenai housing, tiket keberangkatan, dan lain lain!
Dear mas rafyoga,
ReplyDeleteTerima kasih atas panduan mext yang lengkap dan detail.
mas rafyoga, Sebagai referensi dan bahan belajar menyusun, bolehkah saya meminta contoh field of study dan research plannya. Ke email saya ilhamrizky.online12@gmail.com ?
Terimakasih mas, semoga selalu diberi kesehatan dan kesuksesan.
Dear Mas Ilham,
DeleteTerimakasih juga sudah mampir ya! Berkas sudah saya kirim. Boleh dicek dulu e-mailnya ya
Blog yang menarik untuk dibaca dan menginspirasi, saya mau tanya mas. Jika belum bisa Jepang apakah akan diajarkan dulu atau bagaimana?
ReplyDeleteSalam mas Alvin. Kalau programnya program internasional yang pakai bahasa Inggris, ga perlu belajar bahasa Jepang mas. Cuman nanti ada beberapa kampus yang ngasih kursus 6 bulan, ada yang wajib ada yang opsional, buat kehidupan sehari hari.
DeleteDear Mas Rafyoga,
ReplyDeleteTerima kasih banyak untuk sharing nya, sangat membantu. :)
Mau tanya mas, waktu apply LOA ke universitas2 di Jepang itu untuk non-degree semua ya?
Ada interview dengan kampus atau profesornya ngga mas?
Terima kasih banyak sebelumnya, Mas Rafyoga..
Vania
Dear kak Vania,
DeleteIya, kalau dalam skema Research Student, LoAnya sebagai Research Student (non-degree) waktu entrynya. Namun sebagian besar statusnya berubah menjadi regular student (master/phd) ketika sudah lolos tes masuk dan memperpanjang beasiswanya.
Untuk tesnya, itu tergantung setiap kampus kak, di pengalamanku waktu itu kirim berkas saja. Namun banyak juga yang ada tes tertulis dan interviewnya
Dear Mas Rafyoga,
DeleteBaik Mas, terima kasih untuk penjelasannya..
Saya sekarang lagi "berburu" LOA, submission deadline ke Kedubes nya 3 Januari 2021.
Pengumuman secondary screening di bulan Juni 2021, untuk keberangkatan Oktober 2021.
Saya sih kalau bisa maunya langsung masuk ke S2, tapi banyak universitas yang saya minati application period-nya ngga pas, misalnya baru buka pendaftaran S2 di bulan Februari atau Maret 2021.
Jadi sepertinya untuk saat ini saya coba cari LOA sebagai Research Student dulu.
Tapi, seandainya setelah LOA submission deadline tersebut saya bisa mendapatkan LOA yang langsung ke S2, apakah nanti masih bisa kita ganti lagi Mas?
Jadi, supaya Oktober 2021 bisa langsung masuk ke program S2.
Atau once kita sudah submit LOA sebagai Research Student, maka Oktober 2021 mutlak harus berangkat sebagai Research Student?
Maaf ya Mas banyak pertanyannya..
Terima kasih banyak Mas..
Vania
Salam kak Vania,
DeleteUntuk hal ini, sepertinya baiknya ditanyakan langsung ke Embassy ya. Namun secara regulasi dibuka kemungkinan untuk langsung masuk program reguler. Beberapa teman ada yang berangkat langsung masuk program reguler, tapi tentu ini harus diurus lebih lanjut. Kira-kira seperti itu ya kak, mohon maaf belum bisa memberi banyak informasi.
Dear Mas Rafyoga,
DeleteTerima kasih untuk balasannya..
Well noted Mas, kalau begitu nanti saya akan coba tanyakan ke Kedubes.
Terima kasih ya Mas untuk pencerahan dan masukannya..
Vania
Arigato gozaimas sharing pengalamannya Kak Rafyoga.
ReplyDeleteBolehkah saya melihat contoh field of study dan research plan Kak Rafyoga, ke email saya hafniamalia@gmail.com ? Saya pelajari sebagai gambaran research plan bidang penelitian sosial.
Terimakasih Kak.., sukses selalu dan lancar studi di Jepangnya :))
Salam
Hafni
Halo kak Hafni, maaf baru balas ya. Research proposalnya kukirim via email tertera ya kak
DeleteDear mas Rafyoga. Terima kasih atas sharing pengalamannya.
ReplyDeleteSebagai bahan referensi apakah saya boleh meminta tolong dikirimkan contoh field of study & research plan?
Alamat email saya: deasymaylitahyuk@gmail.com
Terima kasih mas dan sukses untuk study nya.
Dear mas Rafyoga. Terima kasih atas sharing pengalamannya.
ReplyDeleteSebagai bahan referensi apakah saya boleh meminta tolong dikirimkan contoh field of study & research plan?
Alamat email saya: deasymaylitahyuk@gmail.com
Terima kasih mas dan sukses untuk study nya.
Dear kak Deasy, terimakasih sudah mampir ya! Research proposalnya kukirim ke e-mail tertera
DeleteMas Rafyoga, apakah saya boleh meminta Research Plan-nya sebagai referensi? Terima kasih.
ReplyDeleteE-Mail Saya :mvitosafero0806@gmail.com
Dear kak Vito, research proposalnya kukirim via email yaa
DeleteKAK KEREN BANGET PRESTASINYA! BLOGNYA JUGA SANGAT MEMBANTUU :) kalau boleh minta tolong, saya juga ingin meminta field of study dan research plannya ya kak, email saya ini ima.hikmatulhasnah@gmail.com kebetulan saya juga dari cluster sosial dan ketemu blog ini seneng banget, jadi ada semangat dan harapan baru. hihi sukses selalu ya kak, semoga berkah :)
ReplyDeleteHaloo kak Ima. Thankyou sudah mampr! Research plannya kukirim ke email tertera ya kak.
DeleteAssalamu'alaikum kak Rafyoga, jika kaka berkenan apakah saya boleh meminta Research Plan-nya sebagai referensi? Terima kasih.
ReplyDeleteE-Mail Saya :hiriniandayani281@gmail.com
Waalaikumsalam kak Hirini. Baik kak, kukirim ke email tertera yaa.
DeleteAssalamualaikum kak, sangat menginspirasi sekali perjuangan kakak, saya jd semakin termotivasi untuk kuliah s2 disana setelah lulus, jika diperkenankan apakah saya dibolehkan kak meminta Research Plan-nya sebagai referensi? Terima kasih sebelumnya kak.email saya faridlpratama9@gmail.com
ReplyDeleteE-Mail Saya
Waalaikumsalam kak Farid. Oke kak, kukirim ke e-mail tertera yaa
DeleteHalo Kak Rafyoga, saya baru selesai baca semua artikel kakak. Keren banget dan sangat detail! Kebetulan saat ini saya sedang finalisasi Research Plan kak. Apakah boleh ya saya meminta Research plan kakak sebagai bahan referensi sebelum saya submit application saya? Email saya ada di pamelautumn@gmail.com Kak. terima kasih banyak sebelumnya dan sukses selalu ya kak! :)
ReplyDeleteDear kak Pamela. Oke kak, kukirim via e-mail tertera yaa
DeleteHalo kak Rafyoga, terima kasih kak sudah mau berbagi pengalaman kakak dengan jelas dan detail banget, alhamdulillah nemu blog tentang pengalaman awardee yang berasal dari cluster social. Oiya, jika berkenan apakah boleh saya meminta research research plan kaka sebagai bahan referensi? boleh dikirim ke alamat email saya di amshodiq18@gmail.com. Terima kasih kak, sukses terus dan lancar terus studi di Jepangnya kak!
ReplyDeleteThankyou udah mampir kak. Email sudah dikirim yaa!
DeleteTerimakasih banyak kak atas informasinya. Kemarin juga sempet ngikutin Webinar dari PPIJ dan overseas academy yang kakak isi. Sangat informative banget kak. Kalau boleh, bisakah saya meminta research plan dan field of study kakak untum referensi? via email ke ronalvincent@gmail.com
ReplyDeleteTerimakasih banyak kak
Thankyou kak Ronal. Email sudah dikirim ya!
DeleteDear kak Rafyoga,
ReplyDeleteTerima kasih banyak kak atas sharing pengalamannya yang sangat insightful dan mendetail. Saat ini saya sedang menempuh pendidikan S1, usai membaca beberapa postingan kakak jadi sangat termotivasi untuk mengikuti jejak kak Rafyoga. Jika berkenan, apakah saya boleh meminta research plan kakak sebagai referensi via email luqyanasalsab@gmail.com? Terima kasih banyak, kak! Semoga sukses dan sehat selalu :)
Dear kak Luqyana. Baik kak, kukirim via e-mail tertera yaa
DeleteDear Mas Rafyoga,
ReplyDeleteTerima kasih banyak atas informasi beasiswa MEXT nya yang sangat lengkap dan terstruktur. Pesan motivasi yang anda berikan benar-benar menambah semangat saya dalam mengejar beasiswa MEXT yang sudah saya impikan sejak saat saya masih SMP. Saat ini saya sedang menempuh semester akhir di salah satu universitas di Jawa Timur dengan jurusan Saintek dan sedang menyusun proposal penelitian untuk skripsi. Jika diizinkan, apakah boleh saya meminta Proposal Research Plan yang Anda susun? Karena itu akan sangat berharga bagi saya untuk menjadi referensi untuk mendaftar beasiswa MEXT tahun depan. Jika diizinkan, boleh dikirim ke kharismaadhiguna8@gmail.com, Sukses selalu untuk mas Rafyoga dan terus menginspirasi.
Terimakasih sudah mampir kak! Baik, kukirim ke e-mail tertera ya
DeleteHalo kak Rafyoga.. Thank you dah sharing pengalamannya kak... Kaya yang lain sih kak.. Mau lihat research plan buat referensi.. Saya juga mau apply dan field nya memang soshum kaya kak Rafyoga dan baca postingan ini tercerahkan bangett.
ReplyDeleteKalau berkenan ini email nya kak anggitdayana@gmail.com. thank you in advance ya kak
Haloo kak. Baik kak, kukirim ke e-mail tertera yaa
DeleteSalam sejahtera, Mas Rafyoga.
ReplyDeleteTerima kasih atas sharing pengalamannya yang sangat menginspirasi.
Jika berkenan, saya hendak menjadikan Research Plan yang disusun Mas Rafyoga sebagai referensi. E-mail saya elfiralutfia@outlook.com.
Thank you in advance, Mas!
Salam sejahtera, Mas Rafyoga.
ReplyDeleteTerima kasih sudah sharing pengalamannya yang sangat menginspirasi.
Jika berkenan saya hendak menjadikan Research Plan yang disusun Mas Rafyoga sebagai referensi. E-mail saya elfiralutfia@outlook.com.
Thank you in advance, Mas!
Halo, kak. Terima kasih atas sharing pengalamannya. Maaf sebelumnya, apakah boleh saya melihat contoh field of study dan research plannya untuk dijadikan referensi? Berikut email saya indrayani.me@gmail.com.
ReplyDeleteTerima kasih dan salam sejahtera 🙏
Baik kak, ku e-mail ke alamat tertera yaa
DeleteAssalamu'alaikum kak Rafyoga, terima kasih kak sudah sharing tentang pengalaman dan langkah-langkah nya dalam beasiswa MEXT. Setelah membaca cerita Kakak dan menfollow serta melihat-lihat konten micro blog di instagram, saya jadi makin semangat dan termotivasi untuk ikut program ini. Izin Kak kalau boleh saya ingin coba lihat field of study dan research plan punya Kakak untuk saya jadikan contoh dan bahan referensi. Kakak bisa kirim ke e-mail saya: lqmnabd7@gmail.com
ReplyDeleteTerima kasih banyak Kak 🙏
Waalaikumsalam kak. Baik, kukirim ke e-mail tertera yaa
DeletePermisi kak Yoga
ReplyDeleteI hope it's not too late
Perkenalkan saya Michael Yan Petra, saya berterima kasih atas Blog yang dituliskan oleh Kak Yoga sangat bermanfaat dan menginspirasi banget Kak
Saya izin apakah boleh untuk dikirimkan contoh field of study dan research plan Kak Yoga ke email saya : myanpetra99@gmail.com
walaupun saya Lulusan Jurusan IT, tapi saya ingin sekali suatu saat bisa menempuh studi lanjutan ke Jepang melalui MEXT ini karena memang inceran saya dari Semester 3 Berkuliah
terima kasih kak!